Yogyakarta (sering juga disebut Yogya, Jogjakarta, atau Jogja) adalah destinasi wisata paling populer di Indonesia setelah Bali. Apa yang membuat Jogja begitu istimewa sampai dikunjungi jutaan orang setiap tahun? Temukan info wisata Jogja terbaik hanya di infojogja.net.